ANAK SMP CIPTAKAN GAME DIGITAL ANTI KORUPSI |@Fahma Waluya Rosmansya

Diposting oleh Cerita Dewasa on Jumat, 03 Februari 2012

foto Game digital Anti Korupsi Buatan Anak SMP fahma waluya rosmansya
Anak SMP Ciptakan Game Digital Anti Korupsi - Miss lebih dulu kasih two thumbs up kepada Anak SMP 2 Bandung yang bernama Fahma Waluya Rosmansya. Profil bocah smp yang pinter tentunya. Yang membuat game digital anti korupsi yang bisa dimainkan di ipad.

Fahma menjelaskan kalo game-nya bernama rice the maid. Yang terinspirasi karena sering melihat para koruptor di tv saat menjalani pemeriksaan KPK. Hebatnya lagi Fahma Waluya menjelaskan seluk beluk tempo pembuatan maupun cara main game digital anti korupsi di Ketua KPK langsung.

Moga sukses selalu saja deh buat Fahma Waluya dan semoga lahir Fahma-Fahma yang lain, sehingga berita di internet pelajar yang tak senonoh kalah dengan pelajar-pelajar berprestasi. Dan para pahlawan tersenyum padamu Nak..

sumber : inilah.com
-by : Miss AMOY
Anda sedang membaca artikel di Blog Miz HL Blog Miss Amoy Indonesia tentang ANAK SMP CIPTAKAN GAME DIGITAL ANTI KORUPSI |@Fahma Waluya Rosmansya dan anda bisa menemukan artikel ANAK SMP CIPTAKAN GAME DIGITAL ANTI KORUPSI |@Fahma Waluya Rosmansya ini dengan url http://miz-hl.blogspot.com/2012/02/anak-smp-ciptakan-game-digital-anti.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel ANAK SMP CIPTAKAN GAME DIGITAL ANTI KORUPSI |@Fahma Waluya Rosmansya ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link ANAK SMP CIPTAKAN GAME DIGITAL ANTI KORUPSI |@Fahma Waluya Rosmansya sebagai sumbernya.
Cari Amoy Montok...

{ 2 komentar... read them below or add one }

Grosir sprei Murah mengatakan...

maju terus anak indonesia,,,terus berkarya untuk bangsa

ngantor dirumah mengatakan...

terus berikan karya terbaikmu

Posting Komentar