BERDIRI AKU - Amir Hamzah

Diposting oleh miz hl on Senin, 27 September 2010

BERDIRI AKU
Oleh :
Amir Hamzah


Berdiri aku di senja senyap
Camar melayang menepis buih
Melayah bakau mengurai puncak
Berjulang datang ubur terkembang

Angin pulang menyeduk bumi
Menepuk teluk mengempas emas
Lari ke gunung memuncak sunyi
Berayun-ayun di atas alas.

Benang raja mencelup ujung
Naik marak mengerak corak
Elang leka sayap tergulung
dimabuk wama berarak-arak.

Dalam rupa maha sempuma
Rindu-sendu mengharu kalbu
Ingin datang merasa sentosa
Menyecap hidup bertentu tuju.


Memahami Puisi, 1995
Mursal Esten

support to : SMP | Anak SMP | Gerakan SEO positif : SMP, Anak SMP Anak SMP
Anda sedang membaca artikel di Blog Miz HL Blog Miss Amoy Indonesia tentang BERDIRI AKU - Amir Hamzah dan anda bisa menemukan artikel BERDIRI AKU - Amir Hamzah ini dengan url http://miz-hl.blogspot.com/2010/09/berdiri-aku-amir-hamzah.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel BERDIRI AKU - Amir Hamzah ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link BERDIRI AKU - Amir Hamzah sebagai sumbernya.
Cari Amoy Montok...

{ 3 komentar... read them below or add one }

Ayo Lihat mengatakan...

sebuah puisi yang sangat bagus sekali dari amir hamzah...terimakasih

Aussie mengatakan...

puisi lagi...puisi lagi

green palapa mengatakan...

terimakasih atas puisinya , menambah pengetahuan saya, salam kenal dan salam sukses selalu!

Posting Komentar